Nama : Vanya Mareta Uli Pasaribu Nim : 20310410021 Dosen Pengampu : Fx. Wahyu Widiantoro, S.Psi., M.A Tugas Mata Kuliah Kesehatan Mental, Program Studi Kesehatan Mental, Fakultas Psikologi, Universitas Proklamasi 45 Yogyakarta Kepribadian Sehat Menurut Tujuh Tokoh Psikologi Apakah yang dimaksud dengan kepribadian yang sehat? d an apakah anda adalah pribadi yang sehat? m ungkin ini adalah pertanyaan yang sangat menarik untuk dibahas dalam suatu pandangan yang mewakili pertanyaan dari banyak orang. Berikut rangkuman model-model kepribadian sehat menurut tujuh tokoh psikologi. Gordon Willard Allport A llport dalam buku Agus Sujanto, mendefinisikan kepribadian adalah organisasi dinamis dalam diri individu yang terdiri atas sistem psikopisik yang menentukan penyesuaian dirinya yang khas terhadap lingkungannya. (Agus Sujanto, 2009 : 94). Dalam teorinya, Allport me...